Mohon tunggu...
Nabial C G
Nabial C G Mohon Tunggu... Apoteker - Apoteker/Penikmat Film/Pembaca buku/Penikmat hal-hal unik

Berbagi sudut pandang tentang film dari sisi penonton, dan berbagi banyak hal yang perlu diulas

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Review Trailer dari "Blue Beetle" (2023), Superhero baru dari DC Comics

5 April 2023   23:04 Diperbarui: 6 April 2023   01:10 941
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Poster Blue Beetle (2023). Foto: DC Comics

Akhirnya DC Comics merilis trailer film superhero terbarunya yang berjudul Blue Beetle. Kesan pertama melihat trailernya terasa berwarna, seru, dan penuh aksi. 

Blue Beetle akan disutradari oleh Angel Manuel Soto dan untuk penulis skenarionya akan diampu oleh Gareth Dunnet-Alcocer. Adapun cast dari film ini :

  • Xolo Mariduea 
  • Adriana Barraza 
  • Damin Alczar 
  • Elpidia Carrillo 
  • Bruna Marquezine 
  • Raoul Max Trujillo 
  • Susan Sarandon 
  • George Lopez

Belum ada tanggal pasti film ini dirilis kapan tapi, hal yang sudah pasti adalah kita bisa menyaksikan film ini pada tahun 2023.

Trailernya sendiri dirilis pada tanggal 4 April 2023 kemarin. Melihat trailer dengan durasi dua menit tiga puluh sembilan menit ini rasanya kita disajikan kisah superhero muda yang penuh aksi. 

Awalnya Blue Bettle direncanakan rilis di HBO Max sama seperti Batgirl namun rencana tersebut berubah. Blue Bettle naik ke layar lebar dan Batgirl gagal untuk dibuat. 

Dan apakah Blue Bettle akan masuk ke DC Universe James Gunn? tidak menutup kemungkinan rasanya. 

Blue Bettle. Foto: Youtube Warner Bros
Blue Bettle. Foto: Youtube Warner Bros

Impressi pertama menyaksikan trailernya terasa seru, lebih berwarna, dan penuh aksi. Trailernya mengingatkan dengan film superhero muda lainnya tidak lain dan tidak bukan Spiderman yang dimana mereka sama-sama memilliki kesamaan muda dan masih dalam pencaharian perihal karir. 

Terlihat dalam trailernya ia sedang mencari pekerjaan. Mungkin perbedaan kontras dengan Spiderman adalah latar keluarga Blue Bettle keluarga Amerika Latin yang sanak keluarganya penuh keramaian. 

Sedangkan latar keluarga Spiderman cukup pilu. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun