Mohon tunggu...
Mita Karunia
Mita Karunia Mohon Tunggu... Freelancer - Menulis untuk menyapa semesta

email : mitakarunia40@gmail.com | https://twitter.com/mitakarunia

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Di Persimpangan Jalan

15 November 2019   09:34 Diperbarui: 15 November 2019   10:01 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kenangan yang membawa bahagia atau sebaliknya? Luka.

Beri aku waktu

Kan kupilah-pilah kenangan bahagiaku agar kita dapat menertawakan luka

Setelah itu marilah kita memilin rindu dalam pelukan

Dan memupuknya dalam cinta kasih

Bersatu untuk abadi

Lalu, membawa serta kisah dan cerita

Tentang kita

Tunggulah

Sampai aku tiba

Diujung persimpangan hatimu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun