Mohon tunggu...
Miftahul Yani
Miftahul Yani Mohon Tunggu... lainnya -

Masyarakat biasa

Selanjutnya

Tutup

Politik

Demokrat Dompu NTB Tegaskan Prioritaskan Kader

11 Juni 2015   14:43 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:06 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Dompu – Berdasarkan amanat Kongres Demokrat, untuk Pilkada serentak, oleh partai diprioritaskan Kader. Meski kader menjadi prioritas untuk diusung dalam pengusungan Calon Bupati dan Wakil Bupati, namun tetap dilihat kapasitas, kapabilitas, dan elektabilitasnya. Hal tersebut dinyatakan oleh Kedua DPD Demokrat Kabupaten Dompu Ismul Rahmadi, S.Pdi., setelah acara Sertijab Dandim Dompu, kemarin Senin.

Dijelaskannya, saat ini pihaknya sudah melakukan komunikasi dengan beberapa parpol lain, tinggal masalah teknis yang belum dibicarakan. Sejauh ini kata dia, proses seleksi masih berada di DPD Dompu dan belum di plenokan karena masih menunggu hasil survey. “DPD masih menanti hasil survey” karena yang melakukannya adalah DPP. Selain itu, kami masih menghargai hirarki partai lain, imbuh anggota DPRD Dompu tersebut.

Kata dia, ada 10 nama yang mendaftar ke Demokrat, termasuk kader Demokrat yaitu dr. Abdurrahman Abdullah, MA. Dari sepuluh nama tersebut, pinta dia, partai memprioritaskan kader. “Kami prioritaskan kader” tegas Ismul. Dimintai ketegasannya apakah kader tersebut adalah Abdurrahaman, Ismul tidak mau membuka tabir. Pokoknya kader, kilah dia.

Dalam proses pengusungan, kami masih fokus terhadap Calon Bupati. Untuk sementara tidak ada alternatif. Kalaupun tidak bisa mengusung kader untuk cluster pertama, maka kita akan melihat dinamika kemudian, katanya kita akan realistis. Dan insya Allah, akhir bulan Juni sudah ada keputusan, janji Ismul.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun