Bismillahirohmanirrohim Assalamualaikum wr'wb.Â
Dalam mata kuliah sosisiologi hukum ini ada beberapa hal yang bisa diharapkan dan didapatkan dari mempelajarinya diantaranya, :
1. sosiologi hukum memahami antara hubungan hukum dengan masyarakatnya, sosiologi hukum membantu kita untuk memahami bagaima fungsi hukum yang sesungguhnya di dalam masyarakat.
2. dapat menganalisis perubahan sosial hukum, seperti yang kita ketahui bahwa hukum tidak bersifat statis, ia berkembang seiring waktu, seringkali sebagai respons terhadap dinamika sosial.
3. kasus-kasus nyata dan aplikasinya, mata kuliah ini mengajarkan saya untuk menganalisis beberapa kasus lampau maupun kasus baru untuk melihat bagaimana hukum itu ditetapkan apakah adil bagi masyarakatnya atau tidak.Â
Kritik dan Saran untuk mata kuliah sosiologi, mata kuliah ini kadang masih monoton sehingga siswa yang tidak menyukai mata kuliah ini merasa bosan atau bingung dengan materi yang diajarkan oleh presenter maupun dosen. Saran, semoga kuliah ini bisa lebih baik kedepannya dan semoga mahasiswa dapat berfikir lebih kritis lagi, dengan pemaparan materi yang lebih mengasikkan.Â
Proyeksi kedepan tentang mata kuliah sosiologi hukum yakni semoga mata kuliah ini terus berkembang agar saya sebagai generasi muda dapat menegakkan keadilan yang sesungguhnya.
Terimakasih Wassalamualaikum wr.wb.....
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI