Mohon tunggu...
Muthrib Abdurraafi
Muthrib Abdurraafi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Topik konten berupa informasi tentang seputar yang terjadi di Indonesia

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN-T Kelompok 15 UNIMAL Membuat Papan Informasi Menjaga Anak di Internet

6 Februari 2023   09:13 Diperbarui: 6 Februari 2023   09:49 65
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.


Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-T) kelompok 15 Universitas Malikussaleh (Unimal) membuat papan informasi menjaga anak di internet kegiatan ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada orang tua agar bisa membatasi anak dalam aktivitas internet di karenakan akan menganggu proses belajar dan pasti akan menurunkan prestasi belajar pada anak sehingga di harapkan dapat mengurangi kecanduan bermain internet dan meningkatkan motivasi belajar anak dengan memberikan layanan informasi tentang memanfaatkan waktu senggang dengan hal yang positif, serta informasi tentang dampak negatif dari kecanduan internet

Pembuatan papan informasi menjaga anak di internet ini untuk mendeskripsikan dampak kecanduan internet terhadap pola perilaku akademis anak dan hasil belajar yang diperoleh dibangku sekolah serta peran orang tua dalam mengurangi dampak dari kecanduan dan bahaya internet, dapat diketahui bahwa kecanduan internet membawa dampak yang sangat buruk bagi penggunanya terutama perilaku anak di sekolah. Tak jarang anak membolos hanya untuk permainan yang di anggap mengasyikkan tersebut. Hal ini terjadi karena orang tua dari anak tidak dapat mengatur dan mengelola waktu untuk anak, waktu untuk belajar anak, dan hanya mementingkan keperluan keluarga saja.

Di samping itu kegiatan ini bertujuan untuk mengurangi ketergantungan terhadap internet yang mengganggu kesehatan dan mental anak berdampak negatif juga terhadap masa depan anak. Proses pembuatan papan informasi ini dilakukan menggunakan media cetak yaitu baliho dan diaplikasikan pada papan dan kayu. 

Dengan meningkatnya pengetehuan orang tua terhadap menjaga anak di internet diharapkan berimbas positif bagi warga Desa Paloh Igeuh dan mengurangi ketergantungan dan kelalaian dalam menggunakan intenet khususnya pada anak-anak, yang lebih lanjut meningkatkan kesejahteraan secara kesehatan bagi masyarakat Desa Paloh Igeuh.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun