Mohon tunggu...
Yanuar Sadpodo
Yanuar Sadpodo Mohon Tunggu... -

Seorang 'mantan' pengamat musik yang kini berkecimpung dalam bidang ekonomi (baca: cari uang untuk anak istri)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Apa yang Terjadi di Indonesia Setiap 24 Jam?

24 April 2012   12:37 Diperbarui: 25 Juni 2015   06:10 301
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pertanyaan sederhana itu coba saya jawab dalam bentuk infographic berikut.

Versi teks : 338 milyar rupiah uang negara dihabiskan untuk subsidi bbm & elpiji tabung 3 kg 80+ juta rupiah uang negara dihambur-hamburkan untuk rapat yang dihadiri presiden dan/atau wakil presiden 1,9+ juta rupiah uang negara dipakai untuk menggaji 1 (SATU) anggota DPR di Senayan 37.500 rupiah didapatkan 1 (SATU) orang buruh setelah memeras keringat seharian 20 kasus korupsi terjadi 381 kasus kriminalitas terjadi 60+ kasus penyelewengan tercatat di BPK meliputi kasus belanja fiktif, kekurangan volume, mark up, biaya perjalanan dinas ganda/fiktif, dan penggunaan uang untuk kepentingan pribadi 13.000+ jiwa masuk kategori "orang miskin baru" 3.500+ jiwa masuk kategori "pengangguran baru" 10.000+ hektar lahan hutan hilang 26.500 ton sampah plastik dihasilkan Dan setiap 24 jam itu pula jutaan rakyat Indonesia menuliskan kisah hidupnya yang menyedihkan di atas tanah makmur Indonesia yang "katanya" Gemah Ripah Loh Jinawi Tata Tentrem Kerta Raharja...! Sumber : http://krjogja.com/read/117661/mahfud-md-pertanyakan-efektifitas-kpk.kr http://hukum.tvonenews.tv/berita/view/52418/2011/12/30/kapolri_jumlah_kriminalitas_tahun_2011_turun_11_persen.tvOne http://nasional.kompas.com/read/2010/08/03/09315334/Martabat.Wakil.Rakyat http://bisniskeuangan.kompas.com/read/2012/04/03/03252676/Subsidi.BBM.BengkakRp.5.Triliun.Per.Bulan http://www.bisnis.com/articles/bpk-temukan-12-dot-612-kasus-dengan-kerugian-rp20-25-triliun http://ekonomi.kompasiana.com/bisnis/2011/09/18/data-bps-jumlah-penduduk-%E2%80%9Cmiskin%E2%80%9D-yang-hampir-miskin-terus-bertambah/ http://www.lampungpost.com/buras/18834-penganggur-tambah-13-juta-orang-per-tahun.html http://news.detik.com/read/2012/04/17/173250/1894598/10/fitra-alokasi-anggaran-rapat-presiden-rp-30-miliar http://green.kompasiana.com/polusi/2012/03/21/mengurangi-sampah-bagian-dari-investasi/ http://www.analisadaily.com/news/read/2011/12/15/26155/gaji_buruh_indonesia_di_bawah_china_dan_vietnam/#.T46lAYoyYb8

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun