Mohon tunggu...
Munira Novita
Munira Novita Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - pendidik

saya seorang pendidik, memiliki hobi mendengarkan musik dan memdengarkan berita. konten favorit saya adalah berita yang baru di masyarakat. dengan mengetahui berita yang lagi HOT kita dapat menambah informasi bagi diri kita sendiri.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Video Pembelajaran Dapat Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa

7 Oktober 2022   11:53 Diperbarui: 7 Oktober 2022   12:04 354
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Motivasi belajar peserta didik disekolah beberapa tahun belakangan ini menurun, hal ini disebabkan selama 2 tahun terakhir aktivitas belajar dilakukan secara daring selama pandemi covid-19. Meraka telah memiliki kebiasan baru sehingga ketika pandemi berakhir mereka beradaptasi lagi dengan keadaan new normal.

Ada 2 hal yang menyebabkan motivasi belajar peserta didik menurun, faktor dari dalam diri siswa dan dari luar/lingkungan.  Peserta didik yang rendah motivasi belajarnya akan terlihat :

1. Bersikap acuh tak acuh, 

2. Cepat bosan dalam pembelajaran,

3. Mudah putus asa dalam menyelesaikan tugas dan 

4. menghindar dari kegiatan belajar mengajar.

Akibat rendahnya motivasi belajar menyebabkan hasil balajar peserta didik menjadi rendah.

Permasalah ini merupakan tantangan bagi pendidik untuk meningkatkan motivasi belajar peserta didik. Salah satu cara dengan menggunakan media pembelajaran yang menarik dalam menyampaikan materi. Media pembelajaran itu dapat berupa video, alat peraga, poster dan dapat juga menggunakan alam sekitar.

Media pembelajaran berupa video dapat meningkatkan motivasi belajar siswa, karena peserta didik tidak hanya mendengarkan tetapi meraka dapat memvisualisasikan seperti apa meteri yang akan disampaikan. Dengan video pembelajaran, materi yang dianggap sulit seperti materi yang bersifat mikroskopis dapat dianggap mudah. Hal ini dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik.

Tantangan para pendidik kedepannya dapat membuat video yang eye chatcing sehingga peserta didik tertarik dengan meteri yang disampaikan. Pembuatan video pembelajaran disesuaikan dengan karekter materi dan karakter peserta didik. JIka peserta didik tingkat rendah video pembelajaran berupa animasi. 

Semoga artikel ini bermanfaat. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun