Atau mengkreasikan aplikasi permainan tradisional. Kala ini, bermacam-macam model permainan tradisional hampir banyak yang hilang karena tergantikan oleh game online yang tak kalah mengasyikkan. Strategi yang lain dan lazimnya diminati oleh kalangan mahasiswa, yaitu dengan mendirikan suatu komunitas kebudayaan setempat.Â
Segala rintangan yang menerpa budaya Nusantara di era globalisasi, maka sangatlah esensial untuk membangkitkan kesadaran bagi generasi muda agar lebih memahami budaya yang dipunyai bangsa dengan mencintai, memahami nilai-nilai yang tersimpan serta melestarikan eksistensinya dengan jalan memberdayakan kearifan lokal yang tumbuh di kantong-kantong budaya di seluruh persada Nusantara.
DAFTAR PUSTAKA
Defrianto, Dony, dkk. 2015. Pengembangan Permainan Edukatif Ragam Budaya Nusantara Berbasis Android. Teknologi dan Sistem Komputer. Vol. 3.
Nisafani, Amna Shifia, dkk. 2014. Analisis dan Perancangan Wiki Budaya dalam Rangka Melestarikan Budaya Bangsa dan Kearifan Lokal Nusantara. Sistem Informasi. Vol. 5.
Setyaningrum, Naomi Diah Budi. 2018. Budaya Lokal di Era Global. Ekspresi Seni. Vol. 20.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H