Mohon tunggu...
Ibra Alfaroug
Ibra Alfaroug Mohon Tunggu... Petani - Dikenal Sebagai Negara Agraris, Namun Dunia Tani Kita Masih Saja Ironis

Buruh Tani (Buruh + Tani) di Tanah Milik Sendiri

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Sisi Baik Tokoh Antagonis dalam Serial Anime "Naruto"

9 Juli 2021   06:54 Diperbarui: 9 Juli 2021   07:40 1316
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ending cerita serial komik dan anime Naruto telah lama berakhir, ditandai dengan kemenangan para Shinobi dalam perang melawan Madara Uchiha, Obito Uchiha, Yakushi Kabuto dan Zetsu hitam. 

Meskipun dipenghujung perperangan munculnya musuh baru yang tidak terduga Kaguya Otshutsuki sebagai musuh terakhir dan terkuat.

Setelah kemenangan perang yang melibat semua desa Shinobi. Tercipta jalinan kerjasama dunia Shinobi dari lima desa shinobi. Konohagahure, Sunagahure, Iwagahure, Kirikagure, dan Kumogahure. Untuk selalu bekerjasama menjaga perdamaian dunia.

Naruto pun dinobatkan sebagai hokage ketujuh desa Konoha setelah Kakashi Hatake. Dan mempersunting Hinata Hyuga. Begitupun teman-temannya, membentuk keluarga baru di Konoha dengan pasangan masing-masing. Sungguh, ending yang romantis.

Serial Naruto tamat dan dilanjutkan dengan serial barunya, Boruto Next Generation. Generasi anak-anak mereak penerus cerita Naruto selanjutnya. 

Sebagai penggemar serial Naruto dan Boruto. Banyak point penting yang menarik selain sekedar hiburan. Yakni ada sisi baik yang dibagikan disetiap cerita. Khususnya cerita Naruto. Makna pembelajaran, menurutku.

Maka dalam tulisan ini hanya mencoba mengupas cerita Naruto. Yakni sisi baik dari tokoh antagonis yang menarik dibalik kejahatan yang pernah mereka lakukan. 

Itachi Uchiha

Buronan kelas atas sang pembantai klan Uchiha Konoha. Shinobi hebat yang jenius. Membunuh semua anggota klannya demi menjaga kedamaian desa. Dan menjadi anggota teroris Akatsuki musuh bersama dari lima desa Shinobi.

Dalam pembantaian ia hanya meninggalkan satu dari semua anggota klan Uchiha yaitu adiknya Sasuke Uchiha. Karena sangat menyayangi sang adik. Dan memjadikan dirinya sendiri sebagai luapan kebencian Sasuke untuk balas dendam.

Karena inilah memancing proses perkembangan kemampuan Sasuke dalam menguasai ninjutsu untuk balas dendam kepada kakanya, yang telah membunuh klan dan orangtua mereka. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun