Mohon tunggu...
Muh Fardan
Muh Fardan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Halu Oleo

saya merupakan mahasiswa Universitas Halu Oleo Program Studi S1 Statistika

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Peggunaan Html Heading dan Html Paragraf dalam Pembuatan Halaman Web Sederhana

31 Oktober 2024   04:17 Diperbarui: 31 Oktober 2024   07:37 139
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tulisan saya pada kali ini membahas tentang html khususnya pada html heading dan html paragraf. Html atau HyperText Markup Language adalah bahasa pemrograman yang menyusun dan membuat semua unsur dalam suatu web. Html memberikan struktur dasar pada halaman web dengan menggunakan elemen - elemen yang disebut tag.

            Html ini biasanya digunakan bagi pemula yang ingin membuat sebuah web mulai dari yang paling sederhana hingga yang memiliki kompleksitas yang tinggi bagi para professional.

Berikut penjelasan mengenai cara pembuatan web dengan menggunakan html heading dan html element bagi pemula :

Html heading digunakan untuk membuat judul dan subjudul pada sebuah halaman web . heading ini membantu dalam struktur dan hierarki konten dari sebuah web. Ada enam tingkatan heading pada sebuah html yang di mulai dari

sampai dengan  

Berikut merupakan struktur dari sebuah heading :

Pada gambar tersebut telah diterangkan tingkatan dari sebuah heading yang dimana dalama struktur penulisannya kita memulai dari

sebagai judul utama dan dilanjutkan dengan beberapa subjudul

,

,

,

, sampai judul yang paling bawah kedudukannya yaitu

Pada pengaplikasiannya, semua tingkatan heading saling berkaitan satu sama lain .

  • , biasanya digunakan sebagai judul utama.

  • , berposisi sebagai sub judul dari

    . digunakan sebagai penjelas detail dari


  • , berposisi sebagai sub judul dari

    biasanya digunakan untuk menjelaskan konten selanjutnya terkait

    .

  • ,

    ,dan, digunakan untuk tingkatan judul yang lebih rendah dalam sebuah pembuatan halaman web.biasanya digunakan sebagai penjelas detail lebih lanjut dari bagian heading yang lebih tinggi.

Berikut saya tampilkan bagaimana cara pembuatan sebuah judul dalam sebuah halaman web dengan menggunakan html heading.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi

Dari codingan tersebut kita mendapatkan hasil atau output sebagai berikut :

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
  • Html Paragraf

          Html paragraf biasanya digunakan untuk menyusun sebuah teks mejadi bagian yang lebih terstruktur dan mudah dibaca.                           Elemen Html yang digunakan dalam Html Pararaf ini yaitu

.

 Berikut merupakan contoh sederhana terkait cara memberikan paragraf dalam html.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi

Dari gambar tersebut kita dapat melihat bahwa ketika kita membuat suatu halaman web dengan paragraf di dalamnya, kita dapat membuatnya dengan menggunakan elemen html

yang dimana dapat kita buat menjadi banyak paragraf sesuai apa yang ingin kita tulis.

kita juga dapat memberikan variasi bentuk font, warna, dan jarak spasi dengan menggunakan CSS untuk mengatur gaya paragraf

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi

Pada gambar tersebut saya mengkombinasikan antar CSS dengan Html Paragraf untuk membuat variasi baik dari bentuk, jarak spasi, ukuran font, dan warna pada font.

Output:

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi

Dalam pembuatan Paragraf dalam Html ini terbilang cukup mudah untuk digunakan karena pengerjaan yang simple dan tidak rumit. Hanya dengan mengandalkan satu elemen saja yaitu

kita dapat membuat banyak paragraph yang ingin kita buat.

Berikut saya tampilkan sebuah penerapan html paragraph pada sebuah halaman web.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi

Output:

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi

Demikian itulah penjelasan sederhana dari saya mengenai html heading dan html paragraf.Untuk memahami lebih lanjut terkait Html, anda dapat menonton video pembelajaran atau anda dapat menggunakan halaman W3School. semoga apa yang saya sampaikan berguna bagi teman - teman sekalian.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun