Sosialisasi pemanfaatan pekarangan ini memberikan pemahaman terkait pemanfaatan pekarangan untuk pertanian. Masyarakat dikenalkan berbagai macam sistem pertanian yang dapat diterapkan, beserta dengan keunggulan, tips dan trik, serta kekurangan dari tiap-tiap sistem. Untuk menutup kegiatan sosialisasi ini, ditayangkan video cara pembuatan rak vertikultur sederhana menggunakan bahan yang mudah ditemui di lingkungan sekitar, yaitu bambu. Dengan penayangan video tersebut, diharapkan minat masyarakat desa dapat meningkat dan mampu menerapkannya pada pekarangan masing-masing.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI