Mohon tunggu...
muhammad zhafirelbahy
muhammad zhafirelbahy Mohon Tunggu... Foto/Videografer - freelancer

Mahasiswa Universitas Darussalam pegiat jurnalistik dan Media massa

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Tips Mengusir Kucing Liar Tanpa Menyakiti

20 Agustus 2022   10:40 Diperbarui: 20 Agustus 2022   10:42 247
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

mungkin hewan liar marak mencapai tingkat meresahkan. peresahan ini tidak hanya sekedar dalam lingkup kehidupan sehari hari, akan tetapi sudah melambung tinggi ke berbagai sendi kehidupan yang beresiko kematian. seperti contoh yang tak jauh yaitu anjing liar, beruang, dan hewan buas lainnya yang mungkin masuk di area pemukiman warga. dan hal semacam itu wajib hukumnya untuk langsung dibunuh atau dilukai, karena itu berpotensi tinggi dalam pengancaman penduduk daerah tersebut. 

bagi saya, lain halnya dengan kucing liar. meskipun kucing liar banyak mengganggu kehidupan sosial rumah tangga, seperti contohnya masuk rumah sembarangan, makan lauk pauk yang ada, hingga membuang kotoran di area rumah. mungkin hal ini sudah jadi hal wajar dalam dinamika kehidupan, dan itu semua kembali kepada diri kita masing masing.

 tidak diperbolehkan bagi kita untuk membunuh, melukai, sampai menyiksa seekor kucing liar karena sebahaya bahayanya kucing liar tidak akan pernah memberi potensi kematian. maka dari itu haram bagi kita membunuh hewan yang tidak beresiko tinggi bagi kita, mungkin boleh jika kita memasukkan kucing kucing liar kedalam karung dan membuangnya kedesa samping atau tps terjauh. yang telah banyak dilakukan oleh skian warga. toh kucing itu hewan kesayangan rosul, masak kita tega membunuh sampai menembaknya.

jadi saya punya sedikit tips untuk menjauhkan anda dari gangguan kucing liar

  • 1. membereskan sumber makanan
  • 2. menebar aroma yang tidak disukai kucing
  • 3. menggunakan kawat ayam
  • 4. mandikan kucing betina peliharaan 
  • 5. memanfaatkan perangkat suara
  • 6. menyemprotkan air ke kucing liar
  • 7. takuti dengan lidi
  • 8. gunakan penyiram sensor gerak

semoga yang diatas tadi bermanfaat serta menghindari pembunuhan terhadap kucing liar akan tetapi memalingkannya dengan mengusirnya secara baik tanpa menyakiti.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun