Mohon tunggu...
Muhammad Yusuf ST
Muhammad Yusuf ST Mohon Tunggu... Arsitek - ASN, Arsitek Freelance yang Hobi Menulis

Anak Kendari, yang Menikah di Bulukumba, pernah Tugas di Halmahera Tengah, Makassar dan sekarang di Bulukumba Provinsi Sulawesi Selatan. Punya Minat ; 🕌Belajar Islam ✔️ ☕Ngopi Bareng, 🍱Wisata Kuliner, ✍️Sketsa Tangan, 🖍️Desain Grafis, 🏡Desain Arsitektur, 🏕️Rihlah/Traveling, 🥋Olahraga Tarung, 📝Membaca dan Menulis, 🎥Video Editing dan Nonton Movie.

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Semarak Musda VI, Wahdah ARchery Club Adakan Lomba Intern

17 Februari 2022   19:31 Diperbarui: 17 Februari 2022   19:35 290
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto Bersama Peserta dan Pengurus Wahdah ARchery Club Bulukumba, Dokpri


Jadwal Penyelenggaraan MUSDA VI DPD Wahdah Islamiyah Bulukumba memang masih cukup lama, insyaa Allah 19-20 Maret 2022.

Namun Semarak Musda VI tersebut sudah berlangsung, dimulai sejak hari Ahad 13 Februari 2022. Diawali dengan Pembukaan oleh Jajaran Pimpinan DPD Wahdah Islamiyah Bulukumba sekaligus diadakannya Turnamen Badminton Sehari di GOR Remaja kota Bulukumba.

Wahdah ARchery Club sebagai komunitas Panahan dibawah Naungan PERPANI Bulukumba yang beranggotakan dari Kader dan Simpatisan Wahdah Islamiyah Bulukumba juga turut menyemarakkan Musda VI dengan Mengadakan Lomba Panahan Intern.

Diagendakan Lomba Panahan berlangsung selama dua hari, yang dimulai hari ini, Kamis 17 Februari 2022 hingga besok Jum'at insyaa Allah.

Diadakannya lomba Panahan, selain sebagai salah satu ajang memeriahkan Semarak Musda VI, sekaligus untuk memperkenalkan Wahdah ARchery Club sebagai salah satu komunitas Panahan yang mana juga bertujuan untuk menghidupkan kembali olahraga yang disunnahkan dalam Islam ini.

Lomba diikuti oleh 16 Peserta yang dibagi dalam 4 Pool. Yang nantinya masing-masing Juara Pool akan masuk Babak Final. Official Drink Pelaksanaan Lomba ini disponsori oleh Wahdah Water.

Papan Skor Hasil Lomba Hari ini, Dokpri
Papan Skor Hasil Lomba Hari ini, Dokpri


Perlu diketahui, bagi masyarakat di Kabupaten Bulukumba yang berminat menyaksikan langsung Babak Final Panahan ini, silahkan datang setelah Shalat Ashar ke Kompleks Masjid An-Nawwaf yang menjadi Sekretariat sekaligus Tempat diadakannya Perlombaan Panahan tersebut.



Alamat Pelaksanaan Lomba Panahan Wahdah ARchery Club :
Masjid Nawwaf At-Thuwayyan
https://maps.app.goo.gl/jamsZfaNxD4QGrWK7
Ditunggu ya :)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun