Mohon tunggu...
Syukri Muhammad Syukri
Syukri Muhammad Syukri Mohon Tunggu... Administrasi - Menulis untuk berbagi

Orang biasa yang ingin memberi hal bermanfaat kepada yang lain.... tinggal di kota kecil Takengon

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Gegara Iuran BPJS, Si Kaya Gapapa, Si Miskin Bertahan Hidup

18 Juni 2016   20:15 Diperbarui: 18 Juni 2016   21:29 812
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Suasana bincang-bincang antara saya dengan Pak Dahlan.

“Benar pak! Artinya yang sehat membantu yang sakit. Intinya kita saling tolong menolong melalui iuran yang dibayar setiap bulan,” jelas saya.

“Pak, sampaikan rasa terima kasih saya kepada semua peserta BPJS Kesehatan,” pinta Pak Dahlan dengan suara bergetar.

“Siap pak!” pungkas saya.

Begitulah, dengan kepesertaan Pak Dahlan melalui Kartu Indonesia Sehat, meskipun dia seorang papa ternyata memperoleh pelayanan kesehatan maksimal seperti peserta BPJS Kesehatan lainnya. Hari ini Pak Dahlan yang memanfaatkan dana gotong-royong demi Indonesia yang lebih sehat, siapa tahu, esok lusa kita yang dibiayai dengan dana gotong-royong ini. Sejatinya, inilah bentuk perwujudan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Bak kata sebuah adagium: "berat sama dipikul, ringan sama dijinjing."

Suasana bincang-bincang antara saya dengan Pak Dahlan.
Suasana bincang-bincang antara saya dengan Pak Dahlan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun