Mohon tunggu...
muhammad septian zamir zhorif
muhammad septian zamir zhorif Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - pelajar

photografi,football,musik

Selanjutnya

Tutup

Games

Kisaran Gaji Player Esports Free Fire

9 Maret 2023   15:21 Diperbarui: 9 Maret 2023   15:41 204
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Games. Sumber ilustrasi: Unsplash

Sama seperti berbagai jenis permainan profesional lainnya, gaji player esports FF (Free Fire) tentu juga bervariatif tergantung dari 

pengalaman, karir, dan prestasi yang diraih.

Bahkan berdasarkan beberapa sumber, skala gaji tertinggi yang dimiliki oleh para pemain profesional ini dapat mencapai 3 digit 

sesuai dengan kemampuan dan branding yang dimiliki tentunya.

Namun angka ini biasanya tidak hanya didapatkan dari gaji saja namun juga totalan dari hadiah kompetisi yang dijuarainya dalam 

setiap turnamen yang diikuti. 

Hal inilah yang membuat angka gaji player esports FF setiap orangnya menjadi berbeda satu sama lain.

Faktor yang Mempengaruhi Besaran Gaji Player Esports FF

Besaran gaji player esports FF tentu akan berbeda satu sama lain namun faktor utama yang mempengaruhi nominal tersebut tentu 

adalah prestasi dan popularitas yang dimiliki oleh pemain tersebut.

Selain itu, faktor tim juga memiliki andil besar untuk mempengaruhi kisaran gaji  player esports FF yang akan diberikan.

Semakin populer sebuah tim, maka umumnya gaji yang akan diberikan kepada pemainnya juga tentunya akan lebih besar.

Berikut adalah gaji terbesar player esports Free Fire di Indonesia

1.EVOS SAM 13

EVOS SAM 13 adalah salah satu player yang berhasil memenangkan Free Fire World Cup 2019 (FFWC) dengan tim EVOS CAPITAL dengan gaji Rp 978 juta.

2. EVOS MR.05

EVOS MR.05  ini adalah player esports Free Fire tertinggi di Indonesia dan masih dalam satu tim dengan SAM 13 dan juga ikut memenangkan Free Fire World Cup2019 beliau juga dikenal dengan sebutan Ncang Regi, gaji dari EVOS MR.05 Rp. 1,78 Milliar

3.GGWP CUPAY14

Cupay merupakan seorang atlet Free Fire yang sudah melanglang buana di tim-tim esports Free Fire terbesar di Indonesia. Ia pernah membela EVOS Capital, Bos Esports, Team NXL hingga berakhir di GGWP Esports. dan Cupay sudah memutuskan untuk berhenti di esports Free Fire pada tahun 2022 gaji dia sendiri Rp. 278 juta.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Games Selengkapnya
Lihat Games Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun