Mohon tunggu...
Muhammad Restu Alghozali
Muhammad Restu Alghozali Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Hubungan Internasional UMY

Suka bernyanyi, nonton film dan berenang

Selanjutnya

Tutup

Analisis

Pengaruh media dalam perilaku masyarakat

15 Januari 2025   20:34 Diperbarui: 15 Januari 2025   20:54 23
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

             Media massa, baik cetak ataupun digital, memiliki peranan yang sangat penting dalam merubah ataupun mengatur perilaku masyarakat. Perannya bukan sekedar menyampaikan informasi, tapi juga sebagai pilar yang menopang jalannya demokrasi, agen perubahan dan kontrol sosial. Peran ini mencakup informasi yang akurat yang mengawasi jalannya pemerintahan. Peran krusial yang diberikan oleh media yaitu memberikan informasi yang akurat, aktual dan update pastinya. Terlebih lagi media digital dengan banyaknya kemudahan menggali informasi yang diberikan, membuat banyak cela  untuk menyalah gunakannya yang dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab. Seperti tersebarnya berita hoax, banyaknya buzzer politik. Yang pasti akan berdampak sangat buruk kepada masyarakat yang tidak mencari kebenaran informasi.

             Dengan melihat kepada efek buruk yang diberikan dari media kurang tepat, dapat dipastikan membuat banyak sekali korban yang ada. Mulai dari salah kaprah kepada seseorang akibat berita hoax atas seseorang, pertikaian antara kedua pihak, lalu kesalahan berpikir akibat kurangnya kejelasan informasi yang diberikan, dan masih banyak lagi. Dari sini dapat dibuktikan bahwasanya media memiliki peran yang sangat berpengaruh bagi perubahan perilaku masyarakat, akan tetapi bukan berarti kita sebagai pengguna media massa, terlebih lagi media digital, kita akan mudah terdampak buruk oleh media sebagaimana contoh diatas. Karena semua akan tergantung kepada penggunanya, jika menjadi pengguna yang ceroboh maka kita mudah terkena efek buruknya, begitu pula sebaliknya, jika kita bijak dalam menggunakan media massa seperti, memilih sumber terpercaya, menyaring lebih ekstra informasi yang kita dapatkan, maka kita telah menjadi pengguna yang bijak.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Analisis Selengkapnya
Lihat Analisis Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun