Mohon tunggu...
Muhammad Husni
Muhammad Husni Mohon Tunggu... Akuntan - Accountant

Dunia hanya sementara

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Milenial Bertani, Peluang atau Tantangan?

8 November 2021   21:00 Diperbarui: 8 November 2021   21:01 281
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Petani Milenial (https://aqi.co.id/)

Dilansir dalam www.jpnn.com survei membuktikan minat generasi Z dan milenial jadi pengusaha sangat tinggi. Berdasar hal ini, tentunya ini adalah tantangan sekaligus peluang bagi pemerintah dalam mendorong generasi milenial menjadi Petani Milenial.

Hal yang harus diperhatikan adalah dalam melakukan upaya mendorong generasi milenial menjadi Petani Milenial, dibutuhkan suatu program Petani Milenial seperti yang telah diselenggarakan di Jawa Barat dan telah menerima 8000-an berkas pendaftaran dari anak muda didaerahnya. Program ini bertujuan mengembangkan pertanian daerah dengan pemanfaatan teknologi mutakhir.

Ini adalah langkah awal yang harus didukung, sebab menjadi seorang petani di era saat ini cenderung lebih mudah karena telah didukung oleh alat-alat pertanian yang mutakhir. 

Bayangkan saja, jika sebanyak 32.790.700 petani milenial lahir di negara subur dan sumber daya berlimpah, maka negara Indonesia akan menjadi negara agraris dengan swasembada pangan setiap tahunnya. Tidak hanya itu, kita juga bisa terhindar dari krisis pangan yang notabenenya pangan adalah kebutuhan dasar setiap manusia.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun