Sertifikasi bibit domba kualitas daging premium di PT. Apis Palacio dan Peternakan Plasma di daerah Magetan merupakan rangkaian kegiatan Matching Fund 2022 dengan tema " Produksi dan Hilirisasi Daging Domba Sehat Kualitas Premium Kaya Asam Lemak Tak Jenuh Rendah Kolesterol Berbasis Advanced Rapid Genetic Test Selection sebagai Pangan Sehat dalam Menunjang Kemandirian Kesehatan Masyarakat".Â
Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 23-25 September 2022 di Magetan, Jawa Timur.
Dalam program Matching Fund ini diharapkan Peternak binaan PT. Agro Apis Palacio, Magetan dapat mengembangkan pembibitan domba dengan kualitas daging premium.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!