Mohon tunggu...
Muhammad FaisalBk
Muhammad FaisalBk Mohon Tunggu... Mahasiswa - semangat bekerja

usaha dan doa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Agama dan Etika

21 April 2021   15:38 Diperbarui: 21 April 2021   15:46 139
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

pengertian Etos kerja

Etos berasal dari bahasa Yunani, yaitu etos yang berasal dari artinya sikap, kepribadian, watak, karakter, serta keyakinan atas sesuatu. 

dari kata etos ini dikenal pula ketika etika, etika yang hampir mendekati pada pengertian akhlak atau berkaitan dengan nilai baik buruk(moral) sehingga dalam etos tersebut terkandung gairah atau semangat yang amat kuat untuk mengerjakan sesuatu secara optimal, lebih baik bahkan berupaya untuk mencapai kualitas kerja yang sesempurnah mungkin. Etos menyangkut semangat dalam hidup, termasuk semangat bekerja keras, menuntut ilmu pengetahuan dan meningkatkan dan keterampilan agar dapat membangun kehidupan yang lebih baik di masa depan. 

manusai tidak dapat memperbaiki hidupnya tanpa semangat bekerja, pengetahuan dan keterampilan yang memadai tenatng pekerjaan yang ditangani.

dalam islam, bergaul dengan sesama manusia di harapkan untuk melakukan hal-hal ini :

1. hormati perasaan orang lain jangan mencoba menghina menilai mereka cacat.

2. jaga dan perhatikanlah kondisi orang, kenali karakter dan aklaq mereka, pergaulilah mereka masing-masing menurut apa yang sepantasnya.

3. mendudukan orang pada kedudukannya dan masing-masing dari mereka diberi hak dan di hargai.

4. perhatikanlah mereka, kenali keadaan dan kondisi mereka, dan tanyakanlah keadaan mereka.

5. bersikap tawadhu (rendah hati) lah kepada orang lain dan jangan merasa lebih tinggi atau takabbur dan bersikap angkut terhadap mereka

6. bermuka manis dan tersenyumlah bila anda bertemu orang lain.

7. berbicaralah kepada mereka sesuai dengan kemampuan akal mereka.

8. berbaik sangkalah kepada kepada orang lain dan jangan mematai-matai mereka.

9. memafkanlah kekeliruanmu mereka, jangan mencari-cari kesalahan mereka, dan tahanlah rasa benci terhadap mereka.

10. dengarkanlah pembicaraan mereka serta terhindar dari perdebatan dan bantah membantah dengan mereka.

Tidak berbisik berduaan 

ibnu mas'ud radhiallahu ' Anhu menuturkan : rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam telah bersabda,' bila kamu tiga orang, maka 2 orang tidak boleh berbisk-bisik tanpa melibatkan yang ketiga sehingga kalian bercampur baur dengan orang banyak, karena hal terebut dapat membuatnya sedih.''(Muttafaq'alaih)

Memberi salam

salam adalah penanda keramahan seorang muslim. memberi salam sama dengan mendoakan para hadirin di majelis ilmu lainnya.

Abu Huraiihra telah meriwayatkan, Rasulullah SAW bersabda, '' bila seorang kamu sampai di suatu majelis, maka kendaklah memberi salam, lalu jika di lihat layak baginya duduk maka duduklah ia. kemudian jika bangkit(akan keluar) dari majelis hendaklah memberi salam pula. bukanlah yang pertama lebih berhak daripada yang selanjutnya''

Duduk di kursi yang kosong

jabir bin samurah telah menuturkan :'' adalah kami, apabila kami datang kepada nabi SAW maka masing-masing kami duduk di  tempat bersabda ,'' seseorang tidak boleh memidahkan orang lain dari tempat duduknya, lalu ia menggantinya, akan tetapi berlapanglah dan perluaslah.''(muttafaq'alaih

Istilah kerja dalam islam

dalam islam bukanlah semata-mata merujuk kepada mencari rezeki untuk menghidupi diri  dan keluarga dengan menghabiskan waktu siangmaupun malam, dari pagi hingga soreh, terus menerus tak di kenal lelah, tetap kerja yang mencakup segala bentuk amalan atau kerja yang mempunyai unsur kebaikan dengan keberkahan bagi diri, keluarga dan masyarakat sekelilingnya serta negara.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun