Ingin mencicipi soto khas Boyolali dengan harga terjangkau? Spesial Soto Boyolali (SSB) Hj. Hesti Widodo tempatnya.
Disini tersedia soto ayam dan daging khas Boyolali yang enak banget. Harganya juga terjangkau. Mulai dari 10 ribu rupiah, anda bisa menyantap soto dengan porsi yang cukup mengenyangkan
Selain soto, tempat ini juga menjual berbagai macam gorengan yang menggugah selera.Â
Jika anda tertarik, Spesial Soto Boyolali (SSB) Hj. Hesti Widodo berlokasi di Jalan Curug nomor 48, Cibinong, Bogor. Tempat ini buka dari jam 6 pagi sampai jam 9 malam.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H