Menggunakan mikrometer yang benar
1. Persiapkan Mikrometer
Pastikan mikrometer yang akan kita gunakan tidak rusak
2. Menyesuaikan Mikrometer
Buka mikrometer: Putar spindel agar terbuka, lalu masukkan benda yang akan di ukur letakkan benda yang akan diukur di antara anvil dan spindel.
3. Melakukan Pengukuran
Menutup mikrometer: Putar tuas pengatur hingga anvil dan spindel menekan benda yang diukur.
Pastikan objek pas: pastikan bahwa anvil dan spindel berada dalam posisi yang sejajar, tanpa memberikan tekanan berlebihan.
4. Membaca Skala Mikrometer
Lihat angka pada bagian skala utama yang sejajar dengan garis nol pada spindel.
Skala vernier
Lihat skala vernier pada spindel yang lebih kecil untuk nilai yang lebih presisi.