Produktivitas gol kedua tim di Liga 1 musim ini hampir sama, Persija dengan 32 gol dan Persib dengan 36 gol, namun yang membedakan adalah jumlah kebobolan Persija yang lebih banyak yaitu 27 gol, sedangkan Persib hanya kebobolan 17 gol selama ini.
Persija Jakarta (4-2-3-1): Adix Lenzivio; Marco Motta, Maman Abdurrahman, Otavio Dutra, Rio Fahmi; Rohit Chand, Syahrian Abimanyu; Riko Simanjuntak, Makan Konate, Osvaldo Haay; Marco Simic.
Persib Bandung (4-4-2): Teja Paku Alam; Henhen Herdiana, Nick Kuipers, Achmad Jufriyanto, Zalnando; Dedi Kusnandar, Mohamed Rashid, Erwin Ramdani, Febri Hariyadi; Ezra Walian, David da Silva.
Pertandingan ini akan disiarkan langsung oleh Indosiar dan Live Streaming besok Selasa (01/03/2022) pukul 20.30 WIB.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H