belakangan ini ada sebuah aplikasi yang dimana kita hanya harus menonton video berdurasi pendek dan kita akan mendapatkan uang. Aplikasi itu bernama Vtube. Vtube merupakan sebuah aplikasi sosial media yang menyajikan video - video berdurasi pendek lalu kita bisa mendapatkan poin dari mengajak seseorang untuk bergabung dalam Vtube atau menonton iklan, lalu poin tersebut dapat diperjual belikan sehingga mendapatkan uang.
Bagi para kalangan yang bergabung dalam aplikasi Vtube sendiri aplikasi ini sangatlah menguntungkan apalagi di masa pandemi seperti ini banya sekali orang yang kesusahan dalam mencari uang. Jadi Vtube merupakan jalan keluar yang sangat mudah bagi mereka. Aplikasi ini dapat membantu kalangan yang terpuruk karena pandemi Covid - 19.Â
Tetapi ketika Kominfo mengetahui aplikasi seperti tengah ramai diperbincangkan Kominfo kemudia memblokir situs Vtube yang tergabung dalam PT Future View Tech. Hal ini diminta oleh OJK(Otoritas Jasa Keuangan). dikarenakan terindikasi sebagai skema money game.Â
Aplikasi dengan skema dan modus tersebut tidak memiliki legalitas yang jelas. Ia menyebutkan, legal artinya masyarakat perlu teliti legalitas lembaga dan produknya. Kemudian, dapat juga mengecek apakah kegiatan atau produk yang ditawarkan dan ingin diikuti sudah memiliki izin usaha dari instansi terkait atau belum. Dan hal itu sangat berbahaya jika sudah ada orang yang terjerumus modus seperti itu.
jadi aplikasi seperti Vtube ini sangatlah menggiurkan bagi semua orang apalagi dimasa sekarang, namun kitajuga herus berhati - hati dalam bergabung dalam aplikasi sepeti itu karena bisa saja aplikasi tersebut belum jelas kelegalannya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H