Cip. Muhammad Isa
        Perahu itu telah usang
        Diterpa badai tiada henti
        Sampai tuhan memanggilku untuk pulang
        Gelap dan terang datang silih berganti.
Aku hanyalah sebuah karang ditengah Samudra.
Tak seorang menyadari keberadaanku.
Hanya dengan cinta dan Rahmat tuhanlah aku tercipta.
Menjaga keindahan laut yang selalu kau nikmati keindahannya.
        Kuatnya arus tak membuat semangatku surut.
        Ku berjanji untuk selalu  menjaga rindu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!