Langkah strategis yang dapat diambil pemerintah dalam memaksimalkan kinerja guru dengan memberikan kesejahteraan  yang sesuai dengan beban kerja guru, serta memberikan suatu penunjang sebagai jaminan pemenuhan kebutuhan guru dan keluarganya.Â
Apapun rencana peningkatan mutu pendidikan yang akan dilakukan pemerintah, jika kesejahteraan guru masih rendah, kemungkinan besar rencana tersebut tidak akan mencapai hasil yang semaksimal mungkin. Oleh sebab itu, tidak mengherankan jika guru di negara maju memiliki pendidik yang berkualitas dan profesional karena tingginya kesejahteraan serta apresiasi terhadap jasa guru.
Muhammad Faiz Al Yusron mahasiswa Pendidikan Sosiologi Universitas Negeri Jakarta
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H