b) mengetahui kemampuan dan potensi diri
kenali diri anda sendiri baik itu berupa kelemahan, kelebihan, peluang dan tantangan. untuk mencapai sebuah keputusan yang selaras dengan zaman dan kondisi dimana anda berada seperti yang di katakan oleh james allan " kesabaran adalah mutiara yang paling berharga dari proses pengendalian diri yang panjang"
c) meditasi
proses meditasi di optimalkan supaya adanya evaluasi dan perenungan di dalam semua tindakan yang pernah di lakukan serta untuk menghindari kekeliruan di dalam pergolakan yang mengakibatkan pengulangan proses. dan terakhir melakukan proyeksi dan progres yang maju di setiap perubahanoleh sebab itu, di anggap perlu melakukan meditasi sebagai bentuk kontroling di dalam penyederhanaan keputusan antara moralitas dan rasionalitas.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI