Mohon tunggu...
muhamad bayu
muhamad bayu Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

hobi olahraga

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Solusi Olah Limbah Organik, Mahasiswa KKN UNDIP Edukasikan Cairan Serba Guna Eco Enzyme dan Teknik Budidaya Microgreen

14 Agustus 2022   13:53 Diperbarui: 14 Agustus 2022   13:57 100
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi pribadi Kegiatan Edukasi dan Sosialisasi

Gedawang, Semarang (4/7/2022) -- Mahasiswa KKN Tim II Universitas Diponegoro 2021/2022 melaksanakan program kerja di wilayah Kelurahan Gedawang. Muhamad Bayu Cahyono, Mahasiswa Jurusan Agroekoteknologi, Fakultas Peternakan dan Pertanian melaksanakan dua program kerja yaitu edukasi Pengolahan Limbah Organik menjadi Cairan Eco Enzyme dan Sosialisasi Teknik Budidaya Microgreen.

Kedua program kerja dilaksanakan di RW VII, Kelurahan Gedawang pada kegiatan pertemuan rutin Kader PKK RW VII. Berdasarkan Survei yang dilakukan, wilayah RW VII merupakan wilayah yang sudah memiliki bank sampah, namun belum ada tindak lanjut untuk pengolahan sampah itu sendiri. selain itu, wilayah RW VII merupakan wilayah yang didominasi daerah perumahan atau padat penduduk sehingga daerah hijau sudah semakin sempit. 

Dokumentasi pribadi Kegiatan Edukasi dan Sosialisasi
Dokumentasi pribadi Kegiatan Edukasi dan Sosialisasi

Kedua kegiatan dilakukan dengan sosialisasi dan edukasi berupa penyampaian materi secara langsung di depan peserta yaitu Kader ibu - ibu PKK RW VII. Sebelum materi dilakukan, mahasiswa membagikan leaflet berisi materi yang akan disampaikan untuk memudahkan jalannya sosialisasi. edukasi dan sosialisasi berjalan dengan lancar dan mendapat antusias yang tinggi dari kader ibu - ibu PKK RW VII. Kendala yang didapat yaitu keterbatasan waktu sehingga tidak dapat dilakukan demonstrasi secara langsung 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun