Mohon tunggu...
Felix Tani
Felix Tani Mohon Tunggu... Ilmuwan - Sosiolog dan Penutur Kaldera Toba

Memahami peristiwa dan fenomena sosial dari sudut pandang Sosiologi. Berkisah tentang ekologi manusia Kaldera Toba.

Selanjutnya

Tutup

Humor Pilihan

Rahmat Pikun

4 Maret 2023   16:21 Diperbarui: 4 Maret 2023   16:37 261
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi lelaki tua main ponsel (Foto: insider monkey/bp-guide.id)

Baru saja terjadi. Siang tadi. 

Di sebuah mal di Jalan Fatmawati, Jakarta Selatan.

Saya sedang duduk di sebuah kursi. Menunggu pesanan makanan. Sambil menulis artikel ini di ponsel.

"Pak Rahmat! Atas nama Pak Rahmat!" 

Pelayan restoran berteriak memanggil Pak Rahmat.  Sambil menenteng kantong plastik berisi kotak makanan. Pasti pesanan Pak Rahmat.

"Nasi goreng, atas nama Pak Rahmat!" seru pelayan itu lagi.

"Mungkin dia sedang ke kamar kecil, mbak." Aku mencoba menenangkan pelayan itu."Dingin dah itu makanan," kataku dalam hati.

"Oh, iya, Pak," jawabnya, lalu berbalik dan meletakkan makanan pesanan  Pak Rahmat itu di samping meja kasir.

Suasana kembali tenang.

Aku melirik arloji. Sudah 20 menit lewat. Kenapa makanan pesananku belum kunjung diantarkan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humor Selengkapnya
Lihat Humor Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun