Mohon tunggu...
Mohammad Rasyid Ridha
Mohammad Rasyid Ridha Mohon Tunggu... Buruh - Bukan siapa-siapa namun ingin berbuat apa-apa

Pekerja di NKRI Pengamat Sosial, pecinta kebenaran...Masih berusaha menjadi orang baik....tak kenal menyerah

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Sambut Pagi dengan Doa dan Ceria

19 Mei 2022   11:09 Diperbarui: 19 Mei 2022   11:15 193
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Amal yang diterima

Banyak amal yang manusia lakukan sepanjang hidupnya. Bisa jadi amal baik kadang juga mal buruk. Kadang pula kita merasa telah beramal baik namun padahal Allah SWT tidak berkenan menerimanya karena satu dan lain hal. Padahal manusia membutuhkan amalnya diterima oleh Allah sebagai pemberat kebaikan pada waktu hisab nanti.

Mungkin kita banyak beramal kebaikan, namun ternyata amal tersebut menjadi rusak karena sikap kita sendiri seperti riya, ujub, tidak ikhlas. Oleh karenanya dengan permohonan doa pada Allah SWT, semoga amal-amal yang yang dilakukan manusia bisa diterima dan dijauhkan dari hal-hal yang merusak amal tersebut dan menghalanginya untuk diterima.

Kiranya pagi-pagi kita dapat dimulai dengan keceriaan, dan semangat yang menggebu. Dan jangan lupa sisipkan doa pada yang Maha Kuasa, sehingga sisa hari yang dijalani akan menjadi bermakna dan penuh keberkahan.

MRR, Jkt-19/05/2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun