Mohon tunggu...
Reynata syaputra
Reynata syaputra Mohon Tunggu... Mahasiswa - karyawan swasta

saya merupakan mahasiswa semester 1 di universitas Pamulang. Saya memilih program studi manajemen S1

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Perencanaan Kredit Laptop Berdasarkan Aspek 5c 7p

24 Oktober 2024   23:06 Diperbarui: 24 Oktober 2024   23:45 34
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Menurut saya kredit laptop merupakan kredit yang cukup membantu dalam pembelian laptop karena seseorang yang membeli laptop namun masih belum cukup untuk memiliki uang maka dengan kredit laptop yaitu dapat mudah mengajukan pinjaman kredit. 

Dengan adanya kredit laptop ini tentu harus memiliki kesepakatan yang baik dan juga tertata serta untuk tujuan bersama antara pihak bank dengan calon peminjam. 

Dengan ini pihak bank tentunya sudah menyiapkan beberapa aspek penting sebelum mengajukan pengkreditan karena dengan aspek tersebut pihak bank akan mengetahui apakah calon peminjam layak mendapat pinjaman kredit ataupun tidak. 

Dalam hal meminjam kredit tentu banyak resiko yang terjadi karena kita harus memikirkan dengan baik dan juga mempertimbangkan hal tersebut dengan sangat matang agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan, karena bagaimanapun tidak ingin merugikan kedua belah pihak. 

Oleh karena itu dengan adanya perencanaan kredit berdasarkan aspek 5c 7p akan menjadi perimbangan yang sangat penting untuk mengajukan pinjaman kredit laptop, maka dari itu kita harus memiliki semua aspek agar pihak bank akan menerjma kredit yang kita ajukan. 

1. character (karakter)

Saya mengajukan pinjaman kredit laptop untuk kebutuhan sehari hari. Dengan ini saya melampirkan beberapa berkas yang saya miliki untuk pinjaman kredit yaitu berupa, Fc KTP, Fc NPWP, pas foto 4x5 5 lembar, materai 6rb 10

2. Capacity (kemampuan)

Saya bekerja sebagai karyawan swasta. Dengan gaji kisaran sekita 4,8 juta, dengan ini saya mengajukan kredit dengan harga 12juta dengan hal ini saya mengajukan cicilan dengan perbulan 1juta. 

3. Capital (modal)

Saya memiliki modal yaitu gaji yang saya miliki karena sumber pendapatan yang saya miliki sekarang hanyalah dari bekerja. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun