Mohon tunggu...
Muhammad Sesar
Muhammad Sesar Mohon Tunggu... Wiraswasta - pribadi

was born @ Palangka Raya 8 sept 1994 im student of psychology @ UIN Maliki Malang

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Neuropsikologi

19 Juni 2014   01:39 Diperbarui: 20 Juni 2015   03:12 24
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Neuropsikologi adalah perpaduan atau gabungan dari ilmu yang mempelajari tentang system syaraf manusia dan hal-hal yang berhubungan dengan perilaku atau tingkahlaku dari manusia itu sendiri. Berbicara tentang neuropsikologi pasti kita akan turut serta membicarakan salah satu organ tubuh yang ada pada diri kita manusia. Apakah itu? Iya, otak!

Otak merupakan hal yang penting dalam kehidupan. Adanya otak membuat manusia dapat melakukan berbagai hal dalam hidup mulai dari berfikir hingga membuat keputusan. Dilihat dari segi strukturnya, otak terdiri dari dua bagian yakni hemisfer kiri dan hemisfer kanan. Hemisfer kiri mengendalikan bagian kanan badan dan lebih terlihat dengan fungsi bahasa, penyimpulan logis, dan analisis. Sedangkan hemisfer kanan mengendalikan bagian kiri badan, dan lebih terlibat dalam keterampilan spatial-visual, kreativitas, aktivitas musikal, dan persepsi arah.

Jika diatas sudah berbicara tentang neuropsikologi, sekarang saya beritahu ya apa saja peran dari neuropsikolog (orangnya). Perannya ada empat, yaitu :

·membantu neurologis atau dokter lainnya untuk memberikan keterangan diagnosis yang khas menyangkut persyaratan dan gangguan - gangguannya.

·karena suatu penekanan sistem otak fungsional,neuropsikolog membuat prognosis untuk penyembuhan.

·melibatkan diri dalam proses penyembuhan dan rehabilitasi.

·neuropsikolog dapat diminta untuuk mengevaluasi pasien gangguan mental untuk membantu meramalkan kondisi penyakit.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun