1. Penjual dan pembeli
2. Akad atau transaksi
3. Barang atau jasa
Jelas sudah perbedaan antara riba dan jual-beli baik secara bahasa maupun istilah. Untuk memperjelas pembahasan ada beberapa contoh kasus yang akan disajikan di bawah ini :
PERBEDAAN RIBA DAN JUAL BELI
Riba :
MOH MENGAJUKAN PINJAMAN 100.000.000 KEPADA BANK. BANK MEMBERIKAN PINJAMAN UANG DENGAN BUNGA 1.07%/bln, ANGSURAN 36x.Â
DENGAN RINCIAN :
ANGSURAN POKOK/bln + BUNGA/bln = 2.777.777 + 1.070.000 = 3.847.777
TOTAL ANGSURAN/bln = 3.847.777
TOTAL ANGSURAN SELAMA 3 TAHUN = 3.847.777 x 36 = 138.520.000
perlu anda ketahui bahwa total bunga yang harus anda bayar dalam contoh transaki pinjam-meminjam di atas selama 36x adalah = 1.07% x 36 = 38,52% atau senilai 38.520.000 Â
Jual Beli :
MOH MEMBUTUHKAN MOBIL SEHARGA 100.000.000 DAN MENGAJUKANNYA KE BANK, LALU BANK MEMBELIKAN MOBIL SEHARGA 100.000.000. LALU BANK MENJUAL KEMBALI MOBILNYA DENGAN HARGA 138.520.000 KEPADA MOH. MOH MENCICIL MOBIL TERSEBUT DENGAN ANGSURAN 36x (3 tahun).Â