Mohon tunggu...
Mohamad Zulkipli
Mohamad Zulkipli Mohon Tunggu... Lainnya - 1 Shafar 1421 Hijriah.

Penerimaan Beasiswa Unggulan Kemendikbud RI. Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti prodi D-4 Perhotelan.

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Kesalahan yang Biasa Dilakukan pada Saat Pembuatan Roti

15 April 2022   10:40 Diperbarui: 15 April 2022   10:57 377
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hallo temen-temen apa kabar ....

Selamat datang, sesuai dengan judul di atas, Topic kita kali ini akan membahas sedikit tentang pengalaman saya di bidang baking mengenai pengolahan Roti, siapa sih yang ennga tau Roti, di Indonesia sendiri tingkat konsumsi makanan satu ini cukup tinggi loh temen-temen.

Namun ada beberapa hal kecil yang biasanya kurang kita perhatikan dalam pengolahan Roti.

Mari kita simak apa saja sih kesalahan kesalahan yang biasa kita lakukan pada saat pembuatan Roti.

Sumber : Pixels
Sumber : Pixels

Roti merupakan makanan yang berbahan dasar tepung terigu, seperti yang kita ketahui tepung terigu memiliki beberapa jenis menyesuaikan kadar protein yang terkandung, ada yang mengandung protein rendah, sedang dan tinggi. Banyak diantara kita yang masih bingung memilih jenis tepung untuk menghasilkan Roti yang baik.

1. Kesalahan dalam pemilihan tepung.

Dalam pembuatan roti gunakan tepung dengan kadar protein tinggi contohnya Tepung Cakra. Tepung dengan protein tinggi cenderung mengandung gluten yang tinggi sehingga dapat membuat adonan mengembang dengan baik, dan akan memberikan tekstur lembut pada roti.

2. Penggunaan Ragi yang terlalu over.

Jika kalian menggunakan ragi terlalu banyak dengan niat agar adonan lebih cepat mengembang, mungkin adonan kalian akan lebih cepat mengembang namun harus diketahui bahwasanya penggunaan ragi yg berlebihan dapat menghilangkan aroma roti, dan juga dapat merusak tekstur lembut roti serta membuat roti memiliki banyak pori-pori besar. Jadi gunakanlah ragi sesuai dengan standar resep kalian ya.

3. Pengadukan adonan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun