Mohon tunggu...
Mohamad Redika Januar
Mohamad Redika Januar Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Pelita Harapan

Etika

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Penerapan Etika Normatif dan Etika Deontologis dalam Film "Schinder"S List"

5 Juli 2023   21:37 Diperbarui: 5 Juli 2023   21:50 552
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Ferdythan Indha Sugianto1
Mohamad Redika Januar2
Thomas Charles Gibson3

Universitas Pelita Harapan, Indonesia
 
ABSTRACT
An introduction to ethics is very important to do in social life. In social life there are often differences in attitudes, judgments, behaviors and actions, views, ethnicity and culture as well as customs that apply in society. In today's developments, especially in an increasingly modern era that is experiencing rapid development of ethics in people's lives, it is often neglected. The type of research used in this research is to use qualitative methods, namely a method that uses case studies, observation and documentation as data collection techniques. The research method contained in this research is to use data collection using literature. This study aims to find out and understand the definition of Ethics, the definition of Normative Ethics, the definition of Deontological Ethics, responses to the film "Schindler's List" and the problems contained in the film "Schindler's List".
Keywords: Normative Ethics, Deontological Ethics, Schindler's List Film.
ABSTRAK
Pengenalan akan etika diperlukan sangat penting untuk dilakukan dalam kehidupan bermasyarakat. Dalam kehidupan bermasyarakat seringkali terdapat perbedaan dalam hal sikap, penilaian, perilaku dan perbuatan, pandangan, suku dan budaya serta adat istiadat yang berlaku di masyarakat. Dalam perkembangan di masa sekarang ini, terlebih di masa yang semakin modern yang mengalami perkembangan pesat etika yang ada dalam kehidupan masyarakat seringkali terabaikan. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode kualitatif yaitu suatu metode yang menggunakan studi kasus, observasi dan dokumentasi sebagai teknik pengumpulan datanya. Metode penelitian yang terdapat dalam penelitian ini yaitu menggunakan pengumpulan data dengan menggunakan studi pustaka. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami definisi Etika, definisi Etika Normatif, definisi Etika Deontologis, tanggapan mengenai film "Schindler's List" dan permasalahan yang terdapat dalam film "Schindler's List".
Kata Kunci: Etika Normatif, Etika Deontologis, Film Schindler's List.
 
1. PENDAHULUAN 

a. Latar Belakang

Pengenalan akan etika diperlukan sangat penting untuk dilakukan dalam kehidupan bermasyarakat. Dalam kehidupan bermasyarakat seringkali terdapat perbedaan dalam hal sikap, penilaian, perilaku dan perbuatan, pandangan, suku dan budaya serta adat istiadat yang berlaku di masyarakat. Dalam perkembangan di masa sekarang ini, terlebih di masa yang semakin modern yang mengalami perkembangan pesat etika yang ada dalam kehidupan masyarakat seringkali terabaikan. Tak hanya teknologi, bidang-bidang lain seperti ekonomi, sosial, budaya, hukum, politik dan pemerintahan serta bidang lainnya juga memberikan peran yang cukup besar dalam globalisasi.
Di masa modern sekarang ini, tentunya tak asing dengan adanya globalisasi, globalisasi akan terus mengalami perkembangan yang akan membuat perubahan pada gaya hidup serta perilaku masyarakat. Dengan adanya teknologi serta bidang-bidang lainnya yang berperan maka globalisasi akan terus-menerus mengalami perkembangan setiap saat. Indonesia sebagai salah satu Negara yang mengalami globalisasi yaitu juga merupakan negara dengan banyaknya suku serta beragamnya budaya yang merupakan ciri khas atau tradisi dari bangsa itu sendiri. Dalam hal ini, Indonesia beragan dalam hal kebudayaan, agama, bahasa, adat istiadat serta agama. Sesuai dengan semboyan negara kita bahwa "Berbeda-beda tetapi tetap satu" begitu pula dengan negara Indonesia yang memiliki banyak sekali keunikan dan keanekaragaman, namun tetap bersatu dalam negara Indonesia yang tercinta.
Etika merupakan suatu pedoman atau pegangan yang memiliki kewajiban untuk dilakukan oleh individu maupun sekelompok orang dalam masyarakat di mana dipakai oleh mereka untuk menghitung seberapa baik atau buruknya perilaku maupun tindakan seorang individu maupun sekelompok orang dalam suatu masyarakat. Hal yang dialami seorang individu maupun sekelompok orang dalam suatu masyarakat dalam kehidupannya selalu berhubungan atau dikaitkan dengan norma, nilai, perilaku, hukuman atau sanksi maupun moral yang berlaku di dalam kehidupan bermasyarakat. Norma adalah suatu pedoman atau pegangan yang memiliki kewajiban untuk dilakukan oleh individu maupun sekelompok orang dalam masyarakat di mana dipakai oleh mereka untuk menghitung seberapa baik atau buruknya perilaku maupun tindakan seorang individu maupun sekelompok orang dalam suatu masyarakat. Dalam hal ini, norma dan etika berguna atau bermanfaat untuk mengatur perilaku maupun perbuatan manusia maupun setiap individu di masyarakat dan menjadi suatu acuan dalam hukum maupun sanksi yang akan berlaku apabila manusia melanggar melakukan norma dalam moralitas tersebut. Intinya norma dan etika memiliki kaitan atau hubungan dengan moralitas karena masing-masing mereka memiliki hubungan maupun kaitan yang berhubungan dengan bagaimana seorang individu maupun sekelompok orang dalam suatu masyarakat mampu berbuat baik kepada sesama.

b. Rumusan Masalah


Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah terdiri dari:
-Apa yang dimaksud dengan Etika?

-Apa yang dimaksud dengan Etika Normatif?

-Apa yang dimaksud dengan Etika Deontologis?

-Apa sajakah tanggapan mengenai film "Schindler's List"?

-Apa sajakah permasalahan yang terdapat dalam film "Schindler's List"?
c. Tujuan Penelitian

Dalam melaksanakan penelitian, tujuan yang ingin diraih oleh penulis yaitu terdiri atas:

-Untuk mengetahui dan memahami mengenai definisi Etika  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun