Setidaknya anda harus tau chord/kunci dasar gitar, dan kunci gitar ini cukup banyak. Untuk mempermudahnya saya membaginya sesuai nada dasar yang biasa disebut family chord. Jadi bagi pemula pilihlah 1 baris chord saja dulu. dihafal, praktekkan sampai lancar  lalu coba dengan belajar gitar dengan lagu.
saya akan tunjukan gambar family chordnya
contoh kali ini saya coba dengan nada dasar C , yaitu isian family chordnya adalah C-Dm-Em-F-G- Am-Bdim
Silahkan anda hafalkan dan coba dengan memainkan lagu dibawah ini
Untuk belajar tingkat yang lebih mahir anda dapat lihat video ini...
Semoga bermanfaat
RafiÂ
HP/WA 087887608979
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H