Mohon tunggu...
Muhammad Julijanto
Muhammad Julijanto Mohon Tunggu... Dosen - Dosen Program Studi Hukum Ekonomi Syariah Fakultas Syariah UIN Raden Mas Said Surakarta

Tuangkan apa yang ada di dalam pikiranmu, Karena itu adalah mutiara yang indah untuk dinikmati yang lain bila dituangkan, Tetapi bila dipendam hanya untuk diri sendiri

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Yuk Menulis Lagi

15 Mei 2024   07:00 Diperbarui: 15 Mei 2024   07:02 145
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Perpustakaan Ibnu Abbas di Kota Thaif Madinah. Dokpri

Bila kita merujuk kepada tradisi kepengarangan ataupun etos kepenulisan para penulis besar dalam lintasan sejarah adalah mereka tidak meninggalkan seharipun untuk tidak menulis karena mengetahui betapa manfaat dan faedahnya sangat besar bagi peradaban yang akan datang. Pengetahuan yang ditulis akan menjadi obor bagi generasi yang menemukan tulisan tersebut. Maka dengan tulisan bisa merubah peradaban lebih unggul, lebih Tangguh, dan lebih bermanfaat, maka ada ungkapan dakwah bil Qalam dengan tulisan bisa merubah seseorang menjadi lebih baik.

Demikian juga tantangannya dengan tulisan seseorang bisa menjadi terpuruk karena hasil karyanya tidak original dari Hasil kreativitas yang tinggi namun sebaliknya mengambil karya orang lain tanpa menjunjung tinggi etika dan moral di dalam kepakaran yang ditekuni. Maka berbagi dan berbagilah untuk hidup lebih baik.

Teruslah berkarya agar dunia mengakui, bulatkan niat dan tekadmu untuk tampil lebih baik. Yuk nulis lagi yuk...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun