Mohon tunggu...
Miko
Miko Mohon Tunggu... Freelancer - Suka Travel dan Makan

Suka Travel dan Makan

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Ini Bedanya antara Landing Page dengan Website

30 Agustus 2019   04:00 Diperbarui: 30 Agustus 2019   05:43 41
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Faktanya masih banyak yang masih bingung dengan perbedaaan landing page dan website. Tujuannya sebenarnya sama yaitu media informasi mengenai produk, jasa dan berita dengan tujuan tertentu. Nah Jika website bisa berisi banyak informasi berbeda, maka biasanya landing page hanya berisi satu informasi saja baik itu mengenai produk atau jasa yang ditawarkan kepada pengunjung.

Fungsi Landing Page dengan website terlihat jelas pada desainnya, dimana landing page biasanya lebih sederhana dari desain website. A

Tujuan Pembuatan Landing Page dan Website

Tujuannya dibuat Website ialah sebagai halaman informasi yang bervariatif bisa berisi verita, produk atau jasa dan kadang tidak bertujuan mencari profit.

Landing page malah sebaliknya dibuat dengan tujuan yang lebih terfokus. Landing page berfungsi untuk berjualan dan mempromosikan produk seperti penawaran terbatas, testimony, daftar suatu event, subscriber, atau download e-book.

Contoh penggunaan website dan landing page

Jika kamu bingung mengenai mau menggunakan website atau landing page, maka kamu harus pikirkan dulu tujuan pembuatan website tersebut.

Jika tujuan kamu hanya membuat personal blog yang berisi mengenai postingan pribadi dengan konten yang bervariatif maka website cocok sebagai medianya.

Akan tetapi bila kamu bertujuan untuk menawarkan satu produk atau jasa khusus dimana kamu membutuhkan media yang "powerful" maka Landing page wajib kamu gunakan. Anggaplah fungsi landing page sebagai brosur dari produk yang kamu tawarkan.

Landing page dan website merupakan media internet yang bisa menjadi alternatif dan kamu gunakan untuk tujuan kamu membuat blog di internet, terlepas itu untuk mencari profit atau tidak.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun