Mohon tunggu...
Miko
Miko Mohon Tunggu... Freelancer - Suka Travel dan Makan

Suka Travel dan Makan

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Fungsi Landing Page untuk Jualan Online Kamu

29 Agustus 2019   17:31 Diperbarui: 29 Agustus 2019   18:36 64
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Landing page adalah suatu halaman website yang dikunjungi pertama kali oleh pengunjung. Halaman suatu website bisa muncul pada hasil pencarian karena terdapat kata kunci atau keyword yang memang sedang dicari pengunjung tersebut.

Kamu bisa membuat landing page sebanyak mungkin, namun landing page yang dibuat harus keren. Informasi yang ada pada landing page harus bisa menarik pengunjung untuk membeli produk yang ditawarkan.

Landing Page bisa digunakan untuk berjualan produk atau jasa seperti produk fashion, produk kesehatan, property juga toko online.

Contoh Landing Page 

Kamu bisa menemukan Contoh Landing Page Yang Menarik di website seperti dibawah ini :

  • Pinterest.com
  • Themeforest.com
  • Lapa.com
  • Landingfolio.com

Syarat Kriteria landing page yang baik ialah yang menghasilkan. Tidak pengaruh bagaimana bagus dan menariknya landing page jika tidak menghasilkan konversi, maka bisa dipastikan bukan sebuah landing page yang baik.

Perlu dipertimbangkan juga jika design Landing page jualan kamu memang sesuai dengan target pasar produk yang dijual.

Desain Landing Page

Saat ini banyak pembeli yang melakukan riset terlebih dahulu sebelum memutuskan membeli barang. Istilahnya isa dibilang "costumer journey". Yaitu dimana sang calon pembeli akhirnya memutuskan untuk membeli produk atau jasa ketika telah melakukan pembelajaran terhadap produk atau jasa yang akan dibeli.

Dari mulai searching di google, liat testimoni di youtube sampai membandingkan harga di marketplace. Bisa jadi calon buyer mengenal produk yang mau kita jual dari website kita, namun akhirnya membelinya di market place atau juga di website orang lain.

Nah disinilah desain landing page beraksi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun