"Pesantren budaya bisa dibilang baru, namum dengan pemerintahan yang baru saat ini kami sudah fokus pada tatanan budaya nusantara. Isu nusantara menjadi isu yang seksi sejak perpindahan ibukota ke IKN dan Jakarta sebagai kota global satu-satunya kekuatannya adalah kebudayaan sebagai ketahanan nasional. Kami harus mengambil bagian dalam sumpah pemuda ini agar kami tidak hanya menjadi penonton tapi mengambil bagian dalam sejarah negri ini untuk ekosistem peradaban kebudayaan manusia," paparnya.
Kegiatan sumpah pemuda dan bakti sosial turut mengundang pemerintah daerah dalam hal ini Walikota Jakarta Utara beserta turunannya, Kapolres Jakarta Utara, para penggiat kebudayaan, para penggiat seni, organisasi kemasyarakatan, anak-anak pesisir dan warga sekitar pesisir yang merupakan tempat kegiatan tersebut berlangsung.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H