Mohon tunggu...
muhammad Shiddiq
muhammad Shiddiq Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

"Perjalanan hidup penuh dengan pasang surut". Di blog ini, saya ingin berbagi pengalaman dan pengetahuan tentang pengembangan diri, motivasi, serta cara mencapai tujuan hidup. Mari bersama-sama tumbuh menjadi versi terbaik dari diri kita

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Bukit Lamreh di Aceh Besar yang Mirip Seperti Bukit Uluwatu dibali

17 Januari 2024   14:07 Diperbarui: 20 Januari 2024   11:31 554
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jika mendengar nama Aceh, dalam hati kita sudah terfikir akan kentalnya  akan agama islam , sehingga dijuluki dengan serambi mekkah. Disebut juga negeri  seribu kedai kopi, tak heran jika kita lihat disetiap sudut kota maupun kampung tentu pasti ada kedai kopi. 

Tak hanya itu, Aceh juga memiliki destinasi alam yang sangat luar biasa, sungguh anugerah Tuhan untuk masyarakat aceh yang begitu kuasa. 

Bukit lamreh yang terletak didesa lamreh, kecamatan mesjid raya kabupaten aceh besar. Belum begitu familiar di wisatawan negeri maupun luar negeri. 

pemandangan yang begitu indah membuat betah lama-lama berada disini. untuk mamanjakan mata diketika melihatnya.

Selama 1 jam lebih dalam perjalanan, akhirnya sampai ke tempat tujuan. Sebelum masuk kedalam, harus membayar tiket dengan harga 10.000.  jalanan yang sudah sangat bagus dan mudah diakses dibandingkan jalan sebelumnya, sehingga bisa dilalui oleh mobil.

waktu pun sangat singkat  untuk  mengakses menuju ke bukit lamreh sekitar 10 menit dari tempat pembayaran tiket masuk tadi.

Dalam perjalanan untuk menuju kebukit Lamreh, pemandangan yang mempesonan dapat diihat dan rasakan, hembusan angin yang begitu segar dan disekeliling kiri dimanjakan dengan pantai yang begitu indah.

Sedangkan di sisi kanan, dimanjakan dengan bukit-bukit serta pepohonan yang hijau.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi

Bukit ini terbentuk dari batuan karst yang membukit dengan ujung yang menjorok ke laut. Ujung bukit yang dikenal sebagai Ujung Kelindu itu langsung berhadapan dengan lautan lepas yang jernih membiru. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun