Mohon tunggu...
Muhammad Farih Fanani
Muhammad Farih Fanani Mohon Tunggu... Lainnya - blogger

Mahasiswa Sejarah yang gemar nulis julit di blog gipang.com

Selanjutnya

Tutup

Gadget Pilihan

3 Tips Memilih Blog Berkualitas sebagai Referensi Belajar

15 April 2020   21:46 Diperbarui: 15 April 2020   22:13 715
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Tips ketiga adalah dengan memperhatikan siapa penulis dalam blog tersebut. Siapa bukan hanya mempertanyakan nama, tapi bagaimana latar belakang pendidikannya. Carilah blog atau website yang memuat tentang tulisan akademis yang ditulis oleh akademisi. Contohnya, sekarang banyak sekali dosen-dosen yang memiliki blog pribadi yang apabila dalam blog tersebut terdapat materi yang anda cari, blog tersebut sangat rekomended untuk dijadikan sebagai bahan referensi. Jangan memilih blog atau website yang penulisnya anonim, karena hal tersebut tentu tidak dapat dipertanggung jawabkan.

Kesimpulannya, cara paling efektif dalam mencari sumber yang kredibel adalah dengan mencari website yang memuat tentang data-data jurnal penelitian. Sudah dipastikan, materi yang ditulis di jurnal tersebut sangat kredibel. Akan tetapi tidak semua materi yang dicari tersedia dalam bentuk jurnal. Maka tiga tips di atas bisa jadi penduan bagi anda untuk menentukan blog atau website mana yang layak untuk anda jadikan sebagai bahan bacaan atau referensi belajar anda.

Tiga tips di atas tentu tidaklah cukup, ada banyak hal lain yang juga perlu untuk diperhatikan. Tingkatkan ketelitian anda dalam mencari sumber dalam proses belajar anda, karena hal itu sangat berpengaruh terhadap kualitas pengetahuan yang anda dapatkan. Terimakasih

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun