Mohon tunggu...
MeylitaAnzasari dansalwafachiy
MeylitaAnzasari dansalwafachiy Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

berpikir positif

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Berpikir Positif:membangkitkan sikap dan berpikir positif memiliki rasa harga diri yang sangat berarti.

21 Desember 2024   19:38 Diperbarui: 21 Desember 2024   19:41 23
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Di dunia ini tidak ada yang tidak mungkin, selain memulai dengan pemikiran positif .Berpikir positif akan melahirkan kebiasaan-kebiasaan lebih semangat untuk menjalani hidup. Karena jiwa yangpositif thinking akan mendapatkan hasil yang baik, sebaliknya berpikir negatif akan menebarkan suasa negatif pula.

Jadi, apakahPositif thinkingitu? Bagaimana cara agar kita menjalani hidup dengan pikiran positif? Apa manfaatnya ? Sebelum berlanjut, upayakan hati dan pikiran kita saat ini, berpikir positif dalam hal apapun.

Positif thinking dalam Bahasa Indonesia yang artinya berpikir positif dengan cara melihat sesuatu tanpa melihat sisi negatif, dan mengambil hikmah dibalik masalah yang menimpa. 

Adapun menurut Susetyo (1998), berpikir positif adalah kemampuan berpikir seseorang untuk memusatkan perhatian pada sisi positif dari keadaan diri, orang lain, dan situasi yang dihadapi. Berpikir positif tidak akan datang dengan sendirinya melainkan sebuah keterampilan yang harus dipelajari. Sebenarnya masih banyak definisi dari positif thinking, karena apapun yang kita lakukan didunia ini semua harus dihadapi dengan berpikir positif.

Kerangka berpikir positif meningkatkan motivasi untuk sukses dan mendapatkan apa yang Anda inginkan. Itu akan membuat kamu percaya bahwa yakin apa yang akan kamu inginkan. Ini pun akan memotivasi kamu untuk mencapai lebih dari yang kamu harapkan.

Kenapa Kita Harus Berpikir Positif? 

Karena, berpikir positif akan membuat kita jauh lebih tenang, lebih terbuka dan terkadang ide baik pun akan bermunculan saat kita berpikir positif, masih ada yang lain diantaranya:

Bahagia

Sebenarnya bahagia itu nyata datang dari diri kita sendiri, dan masalah sikap. Sering kali kebahagiaan tidak bergantung dari sekeliling kita melainkan bahagia itu datang dari sendiri.

Contohnya saat kita mencoba untuk memberitahu seseorang bahwa resleting tas belakang ia terbuka dan memberi tahu untuk berhati-hati coba untuk cek terlebih dahulu tasnya.  Pastinya ia akan bereaksi mengucapkan "Terima kasih, dengan sopan penuh ketulusan dan senyum yang ikhlas" kepada kita.

Bukankah cukup rasa bahagia untuk melihat senyum seseorang yang tulus meskipun tanpa pamrih?. Ya sudah jelas, ini semua bagaimana kita menyikapinya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun