Mohon tunggu...
Melodya Samira
Melodya Samira Mohon Tunggu... Akuntan - Editor

Gemar menulis dan berbagi informasi tentang apa saja

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kulit Wajah Kendur? Simak Penjelasan Ilmiahnya Berikut Ini!

2 Januari 2021   12:07 Diperbarui: 2 Januari 2021   12:16 404
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Perawatan Wajah/beautynesia.id

Setiap orang pasti selalu memiliki permasalahan pada kulit wajahnya. Entah itu masalah akibat penuaan, maupun faktor eksternal lainnya. Hal ini sangat wajar, mengingat wajah adalah bagian tubuh yang paling sentral, dan keberadaannya selalu terekspos oleh dunia luar.

Karena selalu terekspos oleh dunia luar, wajah menjadi sangat rentan mengalami masalah. Contohnya seperti kulit kering, kusam, berjerawat, hingga kulit kendur. Oleh sebab itu, sangat penting bagi kalian untuk memberikan perawatan lebih pada wajah.

Memberikan perawatan atau perhatian lebih pada wajah memang sangat diperlukan. Apalagi jika kamu adalah seorang wanita yang aktif di luar ruangan. Dengan melakukan perawatan, setidaknya kamu dapat terhindar dari berbagai permasalahan pada wajah.

Pada artikel kali ini, Beautylogica Clinic akan berbagi tips dan informasi seputar salah satu masalah pada wajah, yaitu kulit kendur. Bagi kalian yang sedang mengalami permasalahan ini, sebaiknya jangan dianggap enteng. Pasalnya, kulit wajah yang kendur dapat menimbulkan kesan lebih tua pada wajah.

Kulit Wajah Kendur

Pada dasarnya,  penyebab kulit wajah kendur terjadi karena tingkat elastisitas pada kulit sudah menurun. Hal ini bisa disebabkan oleh beberapa faktor, entah itu faktor internal dari dalam tubuh, maupun faktor eksternal, seperti kebiasaan buruk dan lingkungan.

Penyebab Kulit Wajah Kendur pada Wanita

Kulit wajah yang kendur sebenarnya adalah hal yang lumrah, dan dapat terjadi pada siapa saja. Apalagi, jika hal tersebut diakibatkan oleh faktor usia. Namun bagi kalian yang masih muda, jangan pernah menyepelekan permasalahan wajah yang satu ini. Sebab, kendurnya kulit wajah dapat terjadi pada orang yang berusia di awal 20-an.

Lalu apa saja sih faktor-faktor yang membuat kulit wajah kendur? Berikut adalah penjelasan yang dikutip dari klinik kecantikan Beautylogica mengenai kulit wajah yang kendur:

  1. Faktor Genetik

Faktor genetik atau keturunan merupakan salah satu penyebab utama dari kulit wajah kendur pada wanita. Oleh sebab itu, jika kamu memiliki anggota keluarga yang mengalami kulit wajah  kendur ketika usianya masih muda, sebaiknya persiapkan dirimu. Imbangi dengan lakukan perawatan kecantikan untuk mencegah terjadinya kulit kendur.

  1. Radiasi Sinar Ultraviolet (UV)

Penyebab kulit wajah kendur pada wanita berikutnya adalah radiasi dari sinar UV. Sinar matahari memang sangat dibutuhkan untuk kesehatan tubuh dan kulit. Namun sebaiknya hindari paparan yang terlalu berlebihan. Sebisa mungkin hindari beraktivitas luar ruangan pada jam 10 pagi hingga 3 siang.

  1. Stres

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun