Mohon tunggu...
Melisa Widia Herani
Melisa Widia Herani Mohon Tunggu... Guru - just thingking simple and then everything will be simple

tergerak, bergerak dan menggerakkan menuju arah perubahan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Aksi Nyata Modul 3.2

15 Oktober 2021   21:06 Diperbarui: 15 Oktober 2021   21:14 421
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

AKSI NYATA MODUL 3.2

PEMIMPIN PEMBELAJARAN DALAM PENGELOLAAN SUMBER DAYA

MELISA WIDIA HERANI_ SMAS NURUL IMAN NW ATTAMMIMI PENGEMBUR

 CGP ANGKATAN 2 KABUPATEN LOMBOK TENGAH

1. FAKTA (PERISTIWA)

A. LATAR BELAKANG TENTANG SITUASI YANG DIHADAPI

Seorang pendidik yang berperan sebagai pemimpin dalam pengelolaan sumber daya harus mampu melihat potensi dan kekuatan dari sumber daya yang dimiliki sekolah. Dalam melakukan identifikasi menggunakan sebuah pendekatan yaitu pendekatan berbasis aset (asset based thingking) yang dikenal dengan pengembangan komunitas berbasis aset (PKBA) dan mampu memanfaatkan sumber daya tersebut secara optimal dengan cara meningkatkan mutu dan mengembangkan sumber daya yang ada serta mampu melakukan koordinasi dan membangun relasi yang baik dengan pihak luar sekolah terkait sumber daya sekolah. 

Salah satunya dengan mewujudkan pembelajaran yang berpihak pada murid yang memanfaatkan modal manusia dan modal fisik di sekolah dengan melakukan perubahan kecil di lingkungan kelas. Harapannya dengan mewujudkan pembelajaran yang berpihak pada murid, mereka (murid) mampu menyadari potensi dan kekuatan yang mereka miliki dan mengembangkan potensi dan kekuatan tersebut sehingga terwujudnya merdeka belajar.

B. ALASAN MENGAPA MELAKUKAN AKSI NYATA

Pemilihan kegiatan pemanfaatan sumber daya sekolah dalam mewujudkan pembelajaran yang berpihak pada murid sebagai aksi nyata yang dilakukan dengan alasan bahwa untuk meningkatkan motivasi dan semangat belajar murid perlu adanya strategi pembelajaran yang mendorong dan memperhatikan kebutuhan belajar murid. Dalam aksi nyata ini juga memberikan kesempatan kepada murid dalam mewujudkan kepemimpinannya dalam pembelajaran serta menumbuhkembangkan potensi dan kekuatan yang dimiliki murid.

C. TUJUAN

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun