Mohon tunggu...
Mela Rosaliana
Mela Rosaliana Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

Seorang mahasiswa UPI Kampus Cibiru Semester Akhir

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Kunjungan Budaya ke Museum di Bandung

14 Desember 2022   19:43 Diperbarui: 14 Desember 2022   19:58 219
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Perkembangan zaman yang semakin canggih dan pesat memudahkan segala kalangan masyarakat untuk mendapatkan informasi. Begitupun masuknya budaya asing ke dalam kehidupan masyarakat bangsa Indonesia sendiri menjadi salah satu ancaman.
Rasa bangga ketika menggunakan produk luar dibandingkan dengan karya bangsa Indonesia sendiri.

Salah satu diantara beberapa musim yang ada di Bandung sendiri kami mengunjungi museum gedung sate dan Museum Mandala wangsit Siliwangi.

Museum gedung sate ini merupakan salah satu ciri khas dari Bandung yang wajib dikunjungi ketika berkunjung ke kota Bandung. Museum gedung sate ini terletak di daerah jalan Diponegoro nomor 22 Bandung wetan kota Bandung Jawa Barat. 

Ketika pertama memasuki wilayah museum gedung sate ini pengunjung dimanjakan oleh pemandangan yang sangat indah dan asri di mana terdapat taman yang luas dan hijau. Setelah masuk menuju museum sendiri Kita akan berjumpa dengan penjaga museum untuk mendapatkan akses masuk masuk

Dokpri
Dokpri

Setelah kita masuk ke pintu utama museum gedung sate ini kita akan di cek suhu juga sterilisasi. Adapun selanjutnya kita akan di studio oleh pemandangan yang menampilkan beberapa foto yang berisikan sejarah kota Bandung dari masa ke masa. 

Gedung sate saat ini sudah sangat canggih di mana terdapat fasilitas yang sangat menarik dan terbarukan yaitu adanya argumen reality, virtual reality, dan yang paling menarik yaitu proyeksi 4 dimensi yang menampilkan peragaan gambar bangunan gedung sate sehingga menurut pemandu museum menyatakan bahwa walaupun gedung sate hancur maka dengan adanya 4 dimensi tersebut bangunan gedung sate akan dapat dibangun kembali dengan posisi bentuk yang sama seperti semula.

Setelah mendapatkan penjelasan juga melihat sekeliling gedung sate pengunjung pun langsung diajak untuk menyaksikan film pendek seputar gedung sate di daerah teater yang menggunakan proyektor.

Dokpri
Dokpri

selanjutnya kami menuju musuem kedua yaitu, musum mandala wangsit siliwangi. adapun museum tersebut asal muasalnya adalam mes dari bangsa Belanda. sehingga bangunan tersebut menjadi saksi bisu terjadinya perjuangan bangsa Indonesia dari bangsa penjajajah dari datangnya Belanda juga ketika Jepang datang dan terjadi perebutan wilayah secara kejam dan membabi buta. Museum mandala wangsit siliwangi ini merupakan museum yang dirintis oleh beberapa pihak sehingga akhirnya beberapa kali mengalami renovasi dan saat ini keadaan museum mandala wangsit siliwangi jauh lebih baik. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun