Mohon tunggu...
Melani AyundaPutri
Melani AyundaPutri Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswa

Life Goes On

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Mahasiswa PMM UMM Melakukan Survei UMKM Kripik Singkong di Desa Sukopuro

11 Mei 2021   11:55 Diperbarui: 11 Mei 2021   12:08 467
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mahasiswa PMM Universitas Muhamadiyah Malang melakukan survey UMKM yang ada di Desa Sukopuro. Dengan di dampingi Dosen Pembimbing Lapangan yaitu Bapak Luqman Dzul Hilmi, SE., M.B.A. PMM Mahasiswa UMM ini terdiri dari kelompok 97 gelombang 3 dengan anggota : Nova Choirunisya, Siti Indah P. , Diah Lestari, Mega Dyah A.N.P dan Melani Ayunda P.

Dari data tersebut cukup banyak UMKM yang ada di sini, khususnya olahan umbi-umbian menjadi keripik. Salah satu mitra pada kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah Aditya Yudhana sebagai pemilik usaha "Keripik Rafa". Pada Mitra Keripik Rafa ini hanya terdapat 2 (Dua) varian produk yaitu keripik singkong dan keripik ubi ungu. Usaha ini berlokasi di Jl. Pahlawan Sukopuro Jabung Malang. Selain itu di Begawan, pandansari lor Jabung Malang terdapat jenis usaha lainnya yang tidak jauh berbeda, dengan nama usaha "Keripik Delicious". Dalam usaha ini terdapat berbagai jenis varian produk yang beragam, antara lain keripik singkong, keripik ubi ungu, keripik gadung, keripik pisang dan banyak lagi macamnya.

Pada dasarnya UMKM merupakan bentuk dalam meningkatkan perekonomian Nasional dengan itu mampu menciptakan lapangan pekerjaan baru bagi desa secara signifikan, dan bersifat padat karya. Tujuan diadakannya kegiatan ini sebagai media monitoring perkembangan UMKM di desa. Kegiatan PMM ini berharap dengan adanya perkembangan UMKM ini mampu membawa desa untuk terus bergerak dalam menciptakan hal baru menuju skala meningkat dengan berikutnya melahirkan berbagai program pembangunan yang diarahkan pada desa/kelurahan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun