Mohon tunggu...
Meiza Nurul Husni
Meiza Nurul Husni Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi menggambar, dan nonton film

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop

Bimbingan Perkawinan Membekali Calon Pengantin dalam Merespon Problem Perkawinan dan Keluarga

18 Juni 2023   11:38 Diperbarui: 18 Juni 2023   11:43 149
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Binwin kecamatan bangil, dok. pribadi

Bimbingan perkawinan merupakan program pemerintah dimana setiap calon pengantin wajib mengikuti bimwin. Binwin sendiri bertujuan untuk memberikan bekal kepada calon pengantin bagaimana membangun rumah tangga yang sakinah, mawadah, warahmah sehingga rumah tangga yang diciptakan akan harmonis. Selain memberikan bekal kepada calon pengantin, bimwin juga memberikan masukan bagaimana cara menghadapi dan menyelesaikan permasalah dalam rumah tangga.

Selain pembekalan mengenai rumah tangga, Bimwin juga memberikan ajaran dan cara cara supaya mendapatkan keturunan yang sehat yaitu dengan menghadirkan dokter dari puskesmas untuk memberikan pelajaran mengenaik bagaimana cara agar menghasilkan keturunan yang sehat sehingga tidak menyebabkan stunting pada anak. Hal ini sangat perlu di pelajari karena dalam rumah tangga yang sehat juga membutuhkan ilmu yang baik juga 

Pada pelaksanaan bimbingan perkawinan, pihak Kemanag menyiapkan buku pondasi keluarga yang sakinah mawadah warahmah. Untuk bekal kepada pasangan pengantin yang harus dipelajari supaya calon pengantin bisa tau apa saja yang harus dilakukan setelah menikah dan hukum hukum nya dalam ajaran Islam sesuai dengan syariat Al Qur'an dan hadits.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Vox Pop Selengkapnya
Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun