Mohon tunggu...
M. Boby Hasan Arfani
M. Boby Hasan Arfani Mohon Tunggu... Penulis - Associate Project Manager

Citizens Journalism

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi Tentang Guru: Untukmu Pahlawan Tanpa Tanda Jasa Bagian

19 Mei 2023   22:54 Diperbarui: 19 Mei 2023   23:03 235
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Puisi tentang guru adalah ungkapan indah yang mestinya dikarang oleh setiap murid untuk menyampaikan berbagai rasa yang ia miliki kepada gurunya, entah itu cinta, hormat, ataupun tanda terima kasih.

Puisi tentang guru harusnya juga  bisa menjadi media paling estetik bagi setiap murid dalam menghadirkan pesan dengan seribu makna untuk sang pahlawan tanpa tanda jasa.

Berikut ini puisi tentang guru yang bisa jadi insipirasi dalam prosesmu untuk mengarang sajak bagi Dia yang tak kenal lelah untuk mencerdaskan kehidupan bangsa

Puisi tentang guru ini dibuat dalam hitungan jam saja, sebagai tanda bahwa cinta itu sudah melekat kepadanya, jadi kamu seharusnya tidak kesulitan membuat puisi tentang guru

Puisi Tentang Guru (Tanda Terimakasih)

Dengan Apa Aku Membalasmu Guru?

Jika pahlawan kemerdekaan di ingat di buku - buku sejarah

Jika peristiwa hebat ditulis dalam berita 

Lalu Bagaimana denganmu yang berdarah - darah

Untuk mencerdaskan anak Indonesia

       Cukupkah tulisan dalam buku untuk mengenangmu.

       Cukupkah berita jadi bayaran keikhlasanmu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun