Kewirausahaan
Kewirausahaan di dalam hadits ekonomi di sebutkan ;
Yang artinya : ‘’Dari miqad RA, dari rosulullah bersabda : tidaklah seorang makan makanan yang lebih baik dari pada makan hasil kerjanya sendiri dan sesunguhnya nabi daus As makan hasil dari buah tangan (pekerjaannya) sendiri’’ (HR. Al-Bukhori)
Maka dari itulah kita harus usaha sendir dan mandiri dan jangan bermalasan, hendaklah kita bekerja dengan apa yang kita bisa, dan kita harus giat bekerja, yakin akan pendirian kita seta kita harus di sertai dengan do’a…
Dan secara umum pengertian kewirausahaan yaitu ;
Kewira usahaan sangat berkaitan dengan wirausaha.
Kewirausahaan adalah semangat, sikap, perilaku dan kemampuan seseorang dalammenangani usaha atau kegiatan mengarah kepada upaya cara kerja teknologi dan produk baru dengan meningkatkan efisiensi dalam rangka memberikan pelayanan yang lebih baik dan keuntungan yang lebih besar.
Adapun wirausaha adalah orang yang mempunyai kemampuan melihat dan menilai kesempatan berbisnis.
Wirausaha sendiri sering di sebut dengan wira Swasta. Wiraswasta dalam segi istilah di sebut seorang yang memiliki keberanian kekuatan dan sebagainya…
Beberapa alhi menguraikan kewirausahaan dan wirausaha sbb:
- Ricard Cantillon
- Kewirausahaan di uraikan Ricard Calltion sebagai orang yang mampu bekerja sendiri dan berani mengahadapi bahaya dan ketidakpastian.
- Jean Baptiste Say
- Wirausahaawan adalah orang yang mengerser sumber’’ ekonomi dari produktivitas terendah menjadi produktivitastertinggi.
- Frank Knight
- Menurut Frank Knight, wirausahawan adalah seorang yang mencoba memprediksi dan menyikapi perubahan pasar. Dll
1, karakteristik wirausaha