Mohon tunggu...
maypi yunisiani
maypi yunisiani Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Universitas Amikom Purwokerto

Hobi menulis berita

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Mengobati Patah Hati, dengan keindahan Alam dari Puncak Gunung Bismo

27 April 2024   09:20 Diperbarui: 27 April 2024   19:04 288
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
View dari puncak Gunung Bismo terlihat Gunung Sindoro dan Gunung Sumbing

Gunung Bismo yang terletak di wilayah Watumalang dan Mojotengah di sebelah utara Wonosobo, berada di ketinggian 2365 mdpl puncak gunung bismo ini sangat ramai di kunjungi para pendaki. Tidak hanya orang dewasa saja yang datang kesana. Tidak sedikt juga di jumpai anak kecil yang di bawa oleh orang tuanya untuk di ajak menikmati alam sejak dini. Karena ketinggiannya yang tidak terlalu tinggi, dan treknya kebanyakan landai, memudahkan para pemula juga untuk mendaki gunung tersebut.

Keindahan yang selalu membuat hati tenang, masalah seakan hilang sejenak. Rasa ini membuat para pendaki selalu ingin terus mencoba berbagai keindahan alam dari puncak gunung yang lainnya. Keindahan alam Wonosobo yang terlihat sangat indah, pemandangan sawah, perbukitan yang terhampar luas dan pedesaan di sekitar gunung atau lautan awan yang tidak pernah bosan untuk di lihat.

pemandangan dari camp area
pemandangan dari camp area
"Indahnya pemandangan di puncak tuh bikin pikiran langsung adem ka, berangkat karna sakit hati, pulang langsung plong, berasa recharge energi," ucap pendaki S. Memang tidak diragukan lagi, mengobati sakit hati dengan keindahan alam, tidak hanya sakit hati, lelah karna bekerja, atau stres yang lainnya, jika kita sempatkan waktu berlibur dengan alam, itu adalah obat paling tepat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun